Senin, 18 April 2016

Cara Mengunci Aplikasi, Game , Pesan SMS, Galeri Di Android

Tags

Cara Mengunci Pesan SMS, Aplikasi, Game , Galeri Di Android - Mengunci sebuah aplikasi atau game di smartphone android, bertujuan agar tak ada satu orang pun yang bisa membuka kecuali diri kita sendiri. Ini menghindari teman yang suka iseng pinjam hp, dengan alasan mau minta file musik atau video. Tapi sebenarnya dia bertujuan membuka aplikasi BBM, dan update status yang jorok-jorok. Itu pernah saya alamin dan sangat tidak mengenakan, karena dalam kontak itu banyak sekali saudara-saudara saya.



Agar tidak terulang lagi kejadian seperti itu, saya memakai aplikasi Applock untuk mengunci aplikasi yang ada di ponsel android. Tidak hanya aplikasi kita juga mengunci Pesan SMS , Galeri, Game Dan lain-lain. Bagi anda yang ingin mencoba aplikasi applock  bisa download di bawah ini.

Link Download
Playstore
Userscloud

Cara menggunakan aplikasi applock cukup mudah, instal dan jalankan nanti anda disuruh memasukan password. lihat penampakan dibawah ini


Pada tahap terakhir anda disuruh memasuka Email, ini bertujuan bila mana suatu saat anda lupa dengan password, anda bisa meminta password dan akan dikirim lewat Email. jadi gunakan email yang benar.


Sekarang silahkan pilih aplikasi atau game apa yang akan kalian kunci, contoh lihat gambar dibawah



Sekian yang bisa newbie sampaikan semoga postingan cara mengunci aplikasi, game, pesan sms, galeri di android ini bermanfaat. Terimakasih telah mampir ke blog yang sederhana ini.